Selamat menempuh tahun ajaran baru 2014/2015
Layanan SIAP PADAMU Sekolah selain untuk melakukan verval data PTK juga tersedia fitur data siswa yang bisa dimanfaatkan oleh sekolah untuk mendata siswa-siswanya. Yang kemudian data siswa tersebut bisa digunakan sebagai database sekolah secara online dan juga untuk fitur lainnya di PADAMU Sekolah, antara lain : Rapor, Absensi, Jadwal Pelajaran dll.
Dan sehubungan dengan dimulainya tahun ajaran baru, maka berikut kami sampaikan kembali panduan untuk kelola data siswa sekolah anda :